5 Manfaat Air Seduhan Daun Pandan Yang Dibuat Menggunakan Pemanas Air Tenaga Solar

5 Manfaat Air Seduhan Daun Pandan Yang Dibuat Menggunakan Pemanas Air Tenaga Solar

Air putih hangat merupakan jenis air yang sangat baik untuk kesehatan. Apalagi jika air hangat tersebut dibuat dengan pemanas air tenaga solar, lalu  dicampur dengan sebuah daun herbal yaitu daun pandan. Penasaran kan apa saja manfaat air hangat yang dicampur dengan daun pandan?

5 Manfaat Air Seduhan Daun Pandan Menggunakan Pemanas Air Tenaga Solar

1. Menurunkan Demam

Umumnya, untuk menurunkan demam sebagian masyarakat menggunakan air rebusan jahe merah. Tetapi, jika Anda bosan cobalah menggunakan daun pandan. Penggunaan daun pandan pada kondisi ini bahkan sudah dipercaya sejak dulu.

Untuk menurunkan demam, Anda hanya perlu menyeduh air ke hangat yang sudah disediakan oleh alat solar water heater agar tidak repot-repot merebus lagi. Dan, jangan lupa masukkan juga daun pandan dan gula batu agar dapat dinikmati.

2. Menurunkan Tekanan Darah

Bagi Anda yang memiliki tekanan darah tinggi, cobalah untuk mencampurkan daun pandan ke dalam air yang sudah dibuat dari pemanas. Bahkan, dengan memasukkan daun pandan sebagai minuman juga sangat dianjurkan oleh dokter untuk menurunkan tekanan darah yang sedang tinggi. Hanya dengan meminum air seduhan daun pandan secara rutin, rasa pusing yang disebabkan oleh darah tinggi perlahan-lahan akan berkurang. Tekanan darah pun kembali menjadi normal.

3. Mendetoksifikasi Tubuh

Tak hanya air lemon dan teh hijau saja, air seduhan daun pandan juga bisa mendetoksifikasi segala jenis bakteri yang ada di dalam tubuh. Dengan meminum air seduhan daun pandan setelah makan, maka organ-organ tubuh akan terlindungi dari segala jenis radikal bebas yang berusaha masuk ke dalam tubuh lewat udara atau makanan.

4. Mengatasi Insomnia

Sebelum tidur, pastikan Anda menyiapkan air hangat yang sudah di buat oleh alat pemanas air tenaga matahari, jadi tidak perlu repot-repot lagi merebusnya. Kemudian masukkan beberapa lembar daun pandan kedalamnya.

Air hangat yang dicampur dengan daun pandan sudah terbukti dalam mengatasi insomnia. Tak hanya itu saja, tubuh juga terasa lebih rileks dan pikiran menjadi lebih tenang. Sehingga Anda akan menjadi lebih mudah terlelap dan dapat tertidur dengan nyenyak.

5. Meredakan Rematik

Bagi Anda yang memiliki penyakit rematik pun daun pandan dapat dipilih sebagai alternatif obat alami dalam mengurangi rasa sakit. Sudah terbukti jika mengoleskan daun pandan ternyata dapat meredakan rematik yang tiba-tiba kambuh.

Untuk merasakan manfaatnya, Anda dapat memarut beberapa lembar daun pandan, lalu campur dengan minyak kelapa. Kemudian ramuan tersebut segera oleskan ke area yang sakit dan di diamkan selama beberapa menit.

Itulah tadi 5 manfaat dari daun pandan yang sangat baik untuk kesehatan. Anda pun dapat menikmati air hangat dengan mudah hanya dengan menyeduhnya menggunakan alat pemanas air tenaga solar sehingga tidak perlu lagi repot-repot merebus air.

 

Oleh: intisolar.com

5-Manfaat-Air-Seduhan-Daun-Pandan-Yang-Dibuat-Menggunakan-Pemanas-Air-Tenaga-Solar

WhatsApp chat